Saturday, July 3, 2010

Muktamar Muhammadiyah dibuka via teleconference


Sabtu pagi ini (3/7) secara resmi Muktamar Muhammadiyah dibuka oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Uniknya dalam acara ini, presiden tak hadir di Stadion Mandala Krida Yogyakarta. Pembukaan dilakukan dengan fasilitas teleconference dari Madinah, Arab Saudi.

Dalam sambutannya, Presiden SBY mengucapkan selamat kepada Muhammadiyah yang tengah memperingati satu abad pergerakan. "Saya mengucapkan selamat kepada Muhammadiyah," ujar Presiden SBY. Beliau juga menjelaskan mengapa tidak bisa hadir langsung di Yogyakarta. SBY menjelaskan perjalanannya ke Toronto, Kanada untuk menghadiri KTT G20, kemudian ke Turki untuk melakukan kunjungan kenegaraan, dan ke Arab Saudi untuk melakukan ibadah umrah.

Dalam kaitannya dengan acara itu, hampir seluruh ruas jalan di jogja macet semua, dipadati oleh bus